Mengenai Saya

Foto saya
Seorang sound engineer, lighting designer, drummer, pembawa acara, cameraman video/foto, dan video editor yang sudah menggeluti kegiatan ini sejak lama, dan sudah pernah mensukseskan berbagai acara

Kamis, 31 Oktober 2019

Time Division Multiple Access (TDMA)

  • TDMA mempunyai arsitektur yang lebih rumit, sebuah frekuensi pembawa dibagi-bagi dalam beberapa time slot.
  • sebuah time slot adalah sebuah kanal yang pemilihannya bersifat tetap dalam arti kanal tersebut bersifat dedicatted ataupun berdasarkan demand.
TDMA
  1. Satu sinyal carrier terdiri dari beberapa circuit atau kanal penggunaan frekuensi tidak berpindah-pindah seperti FDMA transmisi tidak dilakukan secara kontinyu karena sinyal yang dipancarkan berbentuk burst
  2. TDMA membutuhkan bandwith yang lebih lebar dibanding FDMA
  3. TDMA berisi sinyal digital yang sehingga membutuhkan format tertentu (header dan sinkronisasi)
  4. Biaya pembangunan infrastruktur lebih murah karena satu sinyal pembawa bias berisi lebih dari satu kanal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar